Gathering Abiti Style bersama Pujon Rafting 

 

Pujon, 2 – 3 November 2019

   

 Hari ke 1 :

Pujon rafting kedatangan family gathering dari abiti style. Mereka melaksanakna familiy gathering di pujon rafting jumlah peserta 175 orang.

Dan mengambil paket outbound,camping dan rafting mereka adalah salah satu perusaan di bidang online shop dari berbagai daerah.

Mereka ingin merasakan suasana camping yang sejuk di kelilingi pemandangan dari sekiitar ground pujon rafting yang sangat alami.

 Pada pukul 11.00 para peserta gathering tiba di lokasi ground pujon rafting mereka di suguhi oleh  pemandangan hutan pinus yang sangat alami dan hijaunya pemandangan di ground pujon rafting juga di lengkapi dengan spot selfie dan fasilitas lainya.

Dan pengkondisian barang dan welcome drink setelah menikmati welcome dring para peserta check in tenda hingga pukul 12.00 setelah check in istirahat hingga pukul 13.00 setelah istiirahat, famili gathering makan siang yang sudah di sediakan dengan menu-menu pedesaan, ciri khas menu dari pujon rafting setelah mereka menyantap makan siang

Para peserta dari familiy gathering abiti style persiapan untuk outbound pukul 13.30 WIB.

 

Gathering Abiti Style bersama Pujon Rafting 

 

Peserta dibagi menjadi beberapa kelompok untuk persiapann untuk Team building adalah bentuk dari peningkatan hubungan kerjasama, solid, sinergi  dan  kekompakan tim atau kelompok.

Tidak hanya team building Team work adalah suatu bentuk kerjasama tim untuk mencapai tujuan bersama Komunikasi adalah suatu proses dan tata cara menyampaikan informasi yang tepat kepada seseorang maupun kelompok,dan mempunyai jiwa Leadership.

Leadership adalah kekuatan proses dalam mempengaruhi seseorang atau kelompok untuk mencapai tujuan yang di inginkan.

Pukul 15.00 WIB para peserta dari gathering Abiti Style menikmati coffe break setelah menikmati snack dan coffe break para peserta dari family gathering melanjutkan outbound dan beralih ke outbound fun game dan setelah fun game mereka para peserta sangat antusias melaksanakan outbound tersebut.

 

Berikut adalah manfaat dari kegiatan outbound :

 

  • Menjalin Silahturohmi
  • Melepas penat atau kejenuhan rutinitas
  • Membangun kerja sama dalam tim
  • Mendapatkan ilmu materi yang diisipkan dalam permainan outboundd
  • Lebih mengenal lingkungan
  • Membangun percaya diri

 

Gathering Abiti Style bersama Pujon Rafting 

 

Setelah outbound pukul 17.00 WIB istirahat dan melaksanakan ishoma sholat maghrib dan bersih diri sampai pukul 18.00 WIB.

Setelah itu para peserta sembari menunggu waktu makan malam tiba mereka menikmati suasana malam camping di pujon rafting,

Pukul 19.00 WIB gathering abiti style menyantap hidangan makan malam dalam suasana hutan pinus bendosari basecamp ke 2 pujon rafting dengan menikmati hidangan yang telah di sediakan.

Suasana sejuk nya desa Pujon dan indahnya pemandangan di malam hari suasana camping di pujon rafting.

Dan di temani musik musik berirama suasana di malam hari yang tenang dan setelah makan malam pukul 19.00 WIB para peserta dari, gathering berkumpul dan mengelilingi api unggun

Salah satu dari istri dari salah satu pemilik dari perusahaan berulang tahun di malam itu mereka bernyanyi dan mengucapkan selamat ulang tahun untuk istri dari salah satu owner Abiti style.

Setelah acara api unggun para peserta.dari gathering abiti style bakar-bakar jagung dan menikmati malam kebersamaan sembari bakar-bakar jagung mereka bernyanyi-nyayi bersaman,di atas panggung dan menikmati malam kebersamaan yang sangat menyenangkan dengan bernyanyi bersama para peserta berkumpul dan ikut meramaikan kebersamaan .

Pukul 21.00 WIB free activty dan istirahat.

Pujon Rafting Batu Malang 

 

Hari ke 2

Hari kedua para peserta dari family gathering bagungun pukul 04.30 dan isoma sholat subuh,para peserta menikmati pemandangan pagi hari sembari bersih diri hingga pukul 07.00 wib. 

Sarapan pagi hingga pukul 08.00 setelah sarapan para peserta gathering berkumpul di ground 2 untuk melaksanakan outbound hingga pukul 10.00.

Dan setelah itu persiapan, rafting pukul hingga pukul 11.30 untuk gelombang 2 para peserta bermain fun game sembari menunggu peserta dari gelombang 1 selsai peserta gelombang 2 untuk persiapan rafting .

Pukul 13.00 WIB selesai rafting makan siang bersama hingga pukul 14.00 para serta dari family gathering abiti style check out pukul 15.00 close acara gathering dan persiapann meninggalkan tempat 15.30 selesai.

 

www.raftingpujon.com 

Hubungi kami 082257138448 / 08113037788

WhatsApp chat